Program studi ini membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan keterampilan untuk mengoptimalkan internet untuk berbisnis secara digital secara berkelanjutan. Mahasiswa/i akan dibekali dengan pengetahuan dan keterampilan berkenaan dengan perilaku konsumen, e-commerce, komunikasi digital, sosial media, hingga analisa big data.
Program ini mengedepankan pendekatan project-based learning, cocok untuk mahasiswa/i yang tertarik mengoptimalisasikan ruang digital untuk berwirausaha.
Founder start-up berbasis digital, Chief Marketing Officer perusahaan, analis bisnis digital, big data scientist, pelaku bisnis digital, konsultan bisnis berbasis digital, dan lain sebagainya.